Postingan

Gambar
 Kekeringan Membuat Warga Dusun di Bondowoso Kesulitan Air Bersih Bondowoso –solidaritasmuslim.com– Kamis, (09/09) Relawan Solidaritas Muslim Jawa Timur mengunjungi daerah yang mengalami kekeringan tepatnya di Kec. Tegal Ampel dan Kec. Wringin Kab. Bondowoso, hampir setiap tahun terjadi dan sangat rentan kekeringan, utamanya Kec. Botolinggo, dalam mendapatkan air bersih, “jadi kita bantu air itupun belum mencukupi hanya keperluan dasar saja”, ungkap petugas BPBD saat relawan mengunjungi kantornya. Saat ini air begitu langka, bahkan untuk santri pun mereka dianjurkan berwudhu’ dirumah masing-masing, karna air pasokan datangnya malam, biasanya kiriman air jeda sehari, kalaupun datang akan habis seketika karena warga juga butuh terutama untuk minum dan masak, jadi santri yang mengaji kalaupun mau ambil wudhu’ lagi stok air sudah menipis. Solusinya mereka bawa bekal air wudhu’ dari rumah masing-masing”, ungkap Ustadz Abas takmir Masjid Annur. Adapun warga yang terdampak krisis air bersih m